Kehidupan tak hanya terbatas pada ruang kelas.Tempat ngopi sering kali menjadi lokasi yang dituju ole mahasiswa dari kampus Universitas Tribhuwana Tunggadewi (UNITRI).
Para mahasiswa dari kampus Universitas Tribhuwana Tunggadewi atau UNITRI sering kali mencari tempat nongkrong atau sekedar berdiskusi antar mahasiswa.
Berikut ini 5 rekomendasi warung kopi di sekitaran Universitas Tribhuwana Tunggadewi
1.Cafe Fajar Timur
Cafe yang satu ini sangat unik karena di desain dengan konsep klasik yang kekinian menjadikan cafe ini sangat cocok di jadikan tempat nongkrong untuk mencari inspirasi karena lokasinya yang nyaman dan mamiliki desain yang menarik
tamAnda dapat menikmati sensasi ngopi di cafe ini
mulai dari Rp 07 dari setiap menu nya,buka 24 jam,lokasinya di Jl. Terusan Kecebung Bar.,Tlogomas,Kec.Lowokwaru ,Kota Malang,Jawa Timur
2. Cafe Andakara
Cafe yang ini terletak di pinggir jalan yang membuat kita bersantai,serta ngopi sambil menikmati pemandangannya.
Tempat yang satu ini sangatla cocok buat mahasiswa yang ingin mengadakan kegitan atau diskusi karena tempatnya yang sangat luas dan pelayanan yang sangat baik
Tempat ini berokasi di Jl.Tlogo Wulan,Kec.Lowokwaru Kota Malang,Jawa Timur.Buka setiap hari 09.00-02.00
3.Warung ATM
Tempat yang ketiga ini terletak di komplek kampus UNITRI,Tempat ini setiap harinya di penuhi ole mahasiswa karena letaknya di belakang kampus.
Cafe ini juga dipenuhi mahasiswa karena harganya yang terbilang sangat mura harganya mulai dari Rp 5.000 sampai 10.000 setiap menunya.
Untuk lokasinya berada di Jl.Telaga Warna,Kec Lowokwaru,Kota Malang,Jawa Timur,Buka setiap hari dari pukul 06.00-23.00
4. kafe Bintang
Cafe ini merupakan sala satu tempat nongkrong mahasiswa UNITRI,tempatnya yang berada di samping kampus membuat tempat ini menjadi target utama mahasiswa di jam Istirahat.
Tempat ini berlokasi di Jl.Telaga Warna Blok D,No 22,Tlogomas,Kec Lowokwaru.Tempat ini buka setiap harinya dari pukul 07.00-23.00
5.Cafe Griya Maras
Tempat ngopi yang kali ini berada di kampus 2 UNITRI, cafe ini sangat cocok buat santai di siang jam istirahat.
Cafe ini juga sangat cocok buat yang ini mengerjakan tugas karena tempatnya yang adem dan tenang dan di sedikan dengan banya menu yang tentunya dengan harga yang bersahab bekisar 10.000-20.000, tempat ngopi ini buka setiap hari dari puku 08.00-23.00
Cafe ini berlokasi di Jl.Tirto Rahayu,Kec Lowokwaru,Kota Malang,Jawa timur.